Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

Brave Story

jika kau ingin melakukan sesuatu, lukislah mimpi-mimpimu yang konyol itu jika kau ingin melakukan sesuatu, lukislah mimpi-mimpimu yang konyol itu dengan sepenuh hati tak perlu berpura-pura, lebih baik bila menjadi dirimu yang sesungguhnya semakin banyak usaha yang kita lakukan semakin sia-sia perjalanan kita seperti tangan dan kaki murid sd yang bergerak seirama menjalani kehidupan, bukankah itu hebat? tidak apa-apa jika ditertawakan orang-orang jauh di dalam hatiku, tersembunyi diriku yang sesungguhya walaupun suhu tubuh 36.5 derajat, kita tidak akan berhenti! walau masih berpura-pura kuat, dan masih berusaha membangun sebuah dinding penghalang dan bertarung melawan rasa sakit seandainya bisa mengatakan susah disaat susah tapi kita hanya bisa berpura-pura kuat dan tertawa seperti orang bodoh walaupun merasa kesepian, kita berpura-pura tidak peduli demi melindungi diri sendiri yang sepertinya telah hancur tidak hanya aku yang merasakan perasaan ini perasaan seakan

Tugas Softskill 3 HCI dan Tas Analys

Human Computer Interaction (HCI)           A dalah sekumpulan proses, dialog, dan kegiatan dimana dengan melaluinya penggunanya memanfaatkan dan berinteraksi dengan komputer. Saat kita menggunakan komputer, kita sedang berinteraksi dengan komputer. Di waktu ini kita sedang memberikan perintah kepada komputer, dan sistem komputer menerima perintah kemudian ditanggapinya hingga pekerjaan kita selesai. Definisi HCI, Suatu disiplin ilmu yang menekankan pada aspek desain, evaluasi, dan implementasi dari sistem komputer interaktif untuk kegunaan manusia dengan mempertimbangkan fenomena-fenomena disekitar manusia itu sendiri.           Ada beberapa aspek yang harus diperhatikan untuk desain, evaluasi, dan implementasi dari sistem komputer interaktif untuk kegunaan manusia dengan mempertimbangkan fenomena di sekitar manusia itu sendiri. Bukan untuk mempelajari komputer ataupun manusia, tetapi untuk menjadi jembatan yang menghubungkan manusia dengan komputer. Dengan demikian terli

Hukum Privasi dan Hak Cipta pada Web

  Hukum Privasi pada Web Hukum Privasi menurut Hukumonline.com adalah kebebasan atau keleluasaan pribadi (dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia). Salah satu contoh hak privasi misalnya hak untuk dapat melakukan komunikasi dengan orang lain tanpa harus diketahui oleh umum. Hak privasi ini adalah termasuk derogable rights sehingga dapat dikurangi pemenuhannya. Sebagai contoh pengurangan hak atas privasi dalam berkomunikasi ini adalah terkait pengaturan tentang penyadapan dalam UU No. 36 Tahun 1999 tentang Telekomunikasi (“UU 36/1999”).UU 36/1999 memang tidak menggunakan terminologi hak privasi melainkan “hak pribadi”. Ketentuannya berbunyi sebagai berikut “...pada dasarnya informasi yang dimiliki seseorang adalah hak pribadi yang harus dilindungi sehingga penyadapan harus dilarang” (lihat penjelasan Pasal 40 UU 36/1999). Namun, dalam beberapa keadaan, ketentuan tersebut dapat disimpangi sehingga tindakan penyadapan diperbolehkan sebagaimana diatur dalamPasal 42 ayat (2) huruf b UU 3

Passion

awalnya sih gak kepikiran bakal masuk IT haha soalnya dari kecil cita2nya jadi chef. tapi pas lulus smp mau masuk smk perhotelan malah gak boleh sama orang tua, jadi mau gak mau masuk sma. pas sma mulai interestnya sama kesehatan karena kelas duanya masuk ipa, tapi pupus lagi gara2 gak ada fkm yang deket dari rumah. nah akhirnya pas kelas 3 sma mulai dapet pelajaran pemograman, dari situ mulai suka deh sama pemograman dan abang gue yang beda setaun sama gue masuk kuliah, doi masuk gunadarma, gue jadi searching2 di google tentang gundar dan ternyata gundar waktu dapet predikat kampus TI terbaik. dari situ deh gue mutusin buat masuk TI di gundar. sekian.

SOSMED

MEDIA SOSIAL ( Social Media ) adalah saluran atau sarana pergaulan sosial secara online di dunia maya (internet). Para pengguna ( user ) media sosial berkomunikasi, berinteraksi, saling kirim pesan, dan saling berbagi ( sharing ), dan membangun jaringan ( networking ). Karakteristik SOSMED : Pesan yang di sampaikan tidak hanya untuk satu orang saja namun bisa keberbagai banyak orang contohnya pesan melalui SMS ataupun internet Pesan yang di sampaikan bebas, tanpa harus melalui suatu Gatekeeper Pesan yang di sampaikan cenderung lebih cepat di banding media lainnya Penerima pesan yang menentukan waktu interaksi  Contoh SOSMED : Facebook adalah situs jaringan sosial dimana penggunanya bisa saling berinteraksi, kirim mengirim pesan, bertemu dan memelihara persahabatan dengan teman lama, mencari teman baru, chating, bermain bersama, berbagi file dan foto, mencari partner bisnis (melancarkan bisnis/promosi), bermain game online b

E-learning (UMB)

E-LEARNING Sekilas perlu kita pahami ulang apa e-Learning itu sebenarnya. E-Learning adalah pembelajaran jarak jauh ( distance Learning ) yang memanfaatkan teknologi komputer, jaringan komputer dan/atau Internet. E-Learning memungkinkan pembelajar untuk belajar melalui komputer di tempat mereka masing-masing tanpa harus secara fisik pergi mengikuti pelajaran/perkuliahan di kelas. E-Learning sering pula dipahami sebagai suatu bentuk pembelajaran berbasis web yang bisa diakses dari intranet di jaringan lokal atau internet. Sebenarnya materi e-Learning tidak harus didistribusikan secara on-line baik melalui jaringan lokal maupun internet, distribusi secara off-line menggunakan media CD/DVD pun termasuk pola e-Learning. Dalam hal ini aplikasi dan materi belajar dikembangkan sesuai kebutuhan dan didistribusikan melalui media CD/DVD, selanjutnya pembelajar dapat memanfatkan CD/DVD tersebut dan belajar di tempat di mana dia berada. Ada beberapa pengertian

E-commerce (TOKOPEDIA)

TOKOPEDIA Tokopedia adalah perusahaan rintisan ( start up ) jual beli daring yang berpusat di Jakarta dalam situs yang terdaftar dengan nama tokopedia.com . Perusahaan ini didirikan pada Februari 2009 oleh William Tanuwijaya dan Leontinus Alpha Edison, sementara situsnya sendiri diluncurkan untuk publik pada 17 Agustus 2009. Tokopedia menerima pendanaan awal sebesar Rp. 2,5 miliar dari PT. Indonusa Dwitama (anak perusahaan dari Nusapati Group) yang merupakan perusahaan investasi di bidang tambang boksit, penanaman kelapa sawit, toko daring, trading dibidang minyak & energi serta jasa keuangan pada Februari 2009. Saat masih dalam versi "tertutup" dimana pengguna hanya berdasarkan undangan, Tokopedia memenangkan BubuAwards 2009 dengan kategori “Corporate Awards E-Commerce Category” . Tokopedia menerima dana investasi lebih lanjut dari East Ventures, perusahaan yang berbasis di Singapura yang fokus terhadap investasi kepada bisnis internet yang sedang berke

JARINGAN SOSIAL (TUMBLR.)

Tumblr Tumblr , ditulis tumblr. sesuai logonya, adalah platform mikroblog dan situs jejaring sosial yang dimiliki dan dioperasikan Tumblr, Inc. Layanan ini memungkinkan pengguna mengirimkan konten multimedia atau lainnya dalam bentuk blog pendek. Pengguna dapat mengikuti blog pengguna lain atau mengatur privasi blog sendiri. Kebanyakan fitur webnya diakses dari antarmuka "dasbor"; di sana terdapat opsi untuk mengirimkan konten dan melihat pos dari blog yang diikuti. Pada tahun 2007, seorang pengusaha internet muda yang bernama David Karp telah menciptakan Tumblr. Dia menciptakan tumblr di Jepang pada saat dia berumur 19 tahun. kemudian setelah menciptakan tumblr tersebut, dia juga menemukan sebuah kata baru yang akan digunakan pada layanan tumblr yaitu "Tumblelog". Tumblelog memiliki arti yaitu bentuk pendek dari blogging atau mengarah ke dalam bentuk miniblog. Pada tumblelog, layanan ini hanya dapat mengirimkan satu kalimat pendek saja, berbeda de